Kamis, 11 Maret 2010

cara mengcopy halaman layar



bagi para blogger hal ini bukan sesuatu hal yang asing lagi. anda dan saya sering melihat gambar sebuah halaman layar di posting/artikel. terutama jika anda berkunjung ke blog-blog tutorial seperti blognya kang rohman anda akan menemukan lebih banyak lagi.

contohnya gambar ini ;

untuk para blogger pemula apalagi yang belajar otodidak (seperti saya,,,,) tidak melewati meja-meja pembelajaran khusus,,, pasti belum ngerti bagaimana caranya.

nah,,,ini akan membantu anda yang belum tau,,,

cara mengcopy halaman layar sebenarnya sangat sederhana yang anda lakukan adalah pilih halaman layar yang ingin anda copy lalu tekan tombol ctrl + Print Screen, kalo belum ngerti juga tombol Primt Screen dimana? lihat gambar yang saya lingkari.



kemudian tekan tombol Ctrl + V pada aplikasi/progam untuk mengedit gambar seperti photoshop, coreldraw dan lainya. sekarang anda bisa mengedit gambar sesuai kebutuhan.

gimana gampang to...slamat mencoba !!!!

selamat belajar dan membaca !!!!
karena blog ini di buat oleh pemula untuk pemula jadi saran dan kritik anda akan sangat membantu.

Dapatkan atikel-artikel terbaru langsung ke email anda. Masukkan alamat email aktif anda :

Delivered by FeedBurner


jangan lupa baca atikel di bawah ini,,,



Comments :

2 comments to “cara mengcopy halaman layar”

Parenting mengatakan...
on 

Langsung pake Print Screen (tanpa menekan Ctrl) juga bisa Sob. Keep posting ya ^_^

belajar cari duit mengatakan...
on 
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

Posting Komentar

blogging tidak ubahnya dunia offline, banyak hal yang harus anda pahami. jangan menerima suatu informasi dengan apa adanya. blogger yang maju selalu kritis terhadap apapun,,,salah satu caranya dengan berkomentar.

Blog Archive

Label

blogging (15) CSS (2) duit gratis (2) google (1) HTML (3) internet (11) paypal (2) seo tips (12) tema (3) tips n trik (1) tutorial blogging (28)